Sang Penyembuh ( Healer)
Dalam Dunia Manusia Ini, Kesehatan Adalah Suatu Hal Paling Berharga Dan Paling Mahal. Tidak Perduli Berapa Banyak Uang Seseorang, Saat Penyakit2 Kronis Sdh Datang Di Tubuhnya, Maka Uang Itu pun Akan Habis Untuk Mencari Penyembuhan Baginya. Pun Saat Seseorang Sakit, Dunia Pun Tidaklah Nyaman Dan Nikmat Lagi Tidak Perduli Makanan Seenak Apapun Untuk Di Cicipi Pun Ke Tempat Seindah Apapun Untuk Dikunjungi.
Karena nya Penyembuhan Dengan Berbagai Metoda Terus Menerus Berkembang Baik Di Dunia Medis Barat, Maupun Mystic Wisdom Healing Dari Timur.
Penemuan2 Baru Juga Terus Dilakukan, Dari Diagnosa Jantung dan Otak Serta Organ Melalui Alat2 Scanner, Kemudian Operasi Tanpa Pembedahan Yang Dilakukan Dengan Nano Bot Pun Gamma Laser Dll.
Sementara Di Dunia Eastern Mystical Healing, Bedah Ghaib Telah Dilakukan Berabad Lalu, Akupuntur, Akupressure, Gurah Dan Bekam, Energy Healing ( Penyembuhan Dengan Transfer Energy) , Pemindahan Penyakit Ke Hewan Atau Tumbuhan, Herbal2 Alami, Dan Lain Sebagainya.
Seperti Kita Ketahui Bahwa Dunia Modern Telah Merumuskan Sebuah Konsep KESEHATAN Yang UTUH ( Holistic Health) . Bahwa Yang Disebut Manusia Sehat Itu Mencakup Sehat Pikiran ( Mind) / Emosi, Sehat Fisik nya ( Body) Dan Juga Sehat Jiwa nya ( Souls) . Mind_Body_Souls.
Karena Ketiga Aspek Itu Saling Terkait Dan Perlunya TERAPI Apabila Terjadi Masalah.
Maka Dunia MEDIS Modern Memiliki Multi Disiplin Keilmuan Untuk Membantu Pasien2 nya Mendapatkan Kesembuhan Yang Menyeluruh ( Holistic Healing) Dan Bahkan Disiplin Keilmuan TIMUR pun Akhirnya Di Gunakan Sebagai Terapi Komplementer ( Pelengkap) Karena Ketidak Mampuan Dunia Medis Barat Menyentuh Area Mistik ( Energy Dan Karma Jiwa Pun Jiwa Itu Sendiri).
Karena Dalam Terapi Kejiwaan, Dunia Barat Hanya Menyentuh Lapisan Pikiran / Emosi Semata Dengan Obat2 an Yang Mengkondisikan Kimiawi Otak Serta Hypno Terapi Pada Area Alam Bawah Sadar Manusia.
Sedangkan Dunia Barat Tidaklah Memahami Lapisan Tubuh Energy Serta Karma Pada Lapisan Tubuh Jiwa Manusia. Dunia Barat Meneliti Penyimpangan2 Pada DNA Manusia Namun Tidak Memahami Darimana Dan Apa Penyebab Penyimpangan2 Itu. Sama Dengan Sampai Saat Ini Pun Penyebab Vitiligo Pada Seseorang Pun Tidak Diketahui. Pun Kenapa Sel2 Seseorang Bisa Berubah Menjadi Berbahaya Bagi Diri Sendiri ( Kanker Dan Auto Imune) Dan Lain Sebagainya Yang Disinyalir Dari Adanya Penyimpangan Dalam DNA . Disinilah Disiplin Keilmuan Barat Dan Timur Bergabung Dan Dipelajari Oleh Orang Orang Yang Bergerak Dalam Bidang Pengobatan atau Penyembuhan.
Bagaimana Kah Seseorang Bisa Menjadi Healer / Penyembuh?
Kalo Dalam Dunia Medis Tentu Melalui Pendidikan Kedokteran. Kalo Dalam Dunia Penyembuhan Timur Pun Saat Ini Banyak Pelatihan2 Bersertifikat Yang Melahirkan Penyembuh2 Dibidang Herbalis, Akupuntur, Akupresure, Prana, Crystal Healing, Reiki, Bekam, Gurah, Dan Lain Sebagainya.
Sebagai Syarat Dan Kondisi Mungkin Skill Penyembuh Bisa Dilihat Dari Praktik Penanganan Pasien Serta Sertifikat Kelulusan / Kelayakan Yang Dimiliki Dari Institusi Resmi Sudahlah Cukup. Namun Bagiku Sebagai Praktisi Energy Semenjak Tahun 2000 Hal Tersebut Tidaklah Cukup. Kenapa? Karena Kondisi Pikiran / Emosi, Fisik, dan Energy Seorang Penyembuh Akan Sangat Mempengaruhi Proses Penyembuhan Dari Seorang Pasien / Klien.
Ada Sebuah Kasus : Dimana Seorang Dokter Kandungan Yang Sedang Mengalami Masalah Rumah Tangga Berat, Melakukan Operasi Sectio Caesaria ( SC/ Sesar) Dan Karena Emosi serta Pikirannya Tidak Stabil, Maka yang Terjadi Adalah Pendarahan Hebat Dari Pasien Karena Kesalahan Prosedur Dan Mengakibatkan Kematian Dari Ibu Yang Melahirkan Itu.
Pun Seorang Dokter Yang Fanatik Terhadap Agamanya , Yang Akhirnya Menjadi Benci Pada Pasien Yang Beda Keyakinan, Akan Memicu Terapi Pengobatan Yang Dilakukan nya Tidaklah Optimal.
Namun Ada Juga Dokter Anak Terkenal Yang Saat Anak Datang Dan Duduk Serta Disentuh Oleh Dokter nya Saja Sudah Merasa Baikan. ( Karena Sugesti Yang Dimiliki Pasien Bahwa Dokter nya Memang Ahli Sekali) Ini Pun Menurutku Karena Energy Sang Dokter Memiliki Vibrasi Yang Menenangkan.
Pun Cerita2 Tentang Penyembuhan Jarak Jauh Oleh Praktisi2 Reiki Yang Percaya Tidak Percaya Bisa Menyembuhkan Pasien.
Menggunakan Disiplin Keilmuan Apapun Dalam Sebuah Usaha PENYEMBUHAN, Kira nya Healer Mesti Memiliki Syarat :
1. Keilmuan Yang Telah Dikuasai Dengan Baik, Dengan Segala Teknik / Metode nya.
2. Kemampuan Diagnosa Yang Tepat Dan Percaya Tidak Percaya, Baik Dunia Medis Barat Maupun Pengobatan Timur, Seringkali Intuisi Sang Healer Lah Yang Banyak Menyelamatkan Nyawa Seorang Pasien. Intuisi Yang Menuntun Pada Diagnosa serta Terapi Yang Tepat.
3. Seorang Healer Harus Sudah Selesai Dengan Trauma, Emosi2 Masa Lalu nya . Maka nya Dalam Disiplin Keilmuan Reiki, Seorang Praktisi Harus Melakukan Self Healing Untuk Pengkondisian Pikiran / Emosi, Energy Serta Fisik nya Agar Mampu Meng AKSES Energy Ki/ Chi Dengan Optimal.
Karena Sampah2 Emosi / Trauma Pada Lapisan Tubuh Pikiran Seorang Healer Dapat Mencemari Tubuh Pikiran / Emosi Dan Energy Serta Fisik Pasien. Bahkan Lengket. Dan Ini akan Memperparah Kondisi Pasien.
Sang Penyembuh Mestinya Sudah Memiliki Emosi Yang Stabil, Fisik Yang Sehat Dan Energy Yang Memadai, Sehingga Vibrasi nya Bisa Menenangkan Pasien, Memberikan Sugesti Positif, Dan Meringankan Beban Pikiran nya. Sehingga Proses Terapi Penyembuhan Yang Dilakukan Akan 99% Berjalan Dengan Efektif.
4. Dalam Dunia Kedokteran Dikenal Adanya Sumpah Hipokrates Dimana Perikemanusiaan Diatas Semuanya. Tentu nya Ini Tidak Mengenal Ras, Suku Maupun Agama Apalagi Pandangan Politik Seorang Pasien. Sang Penyembuh Adalah Seseorang Yang Non Diskriminatif, Jujur, Dan Bekerja Untuk Kemanusiaan.
5. Mengenal Kapasitas Diri ( Energy, Pengetahuan, Kemampuan) Sehingga Tidak Memaksakan Diri Apabila Tidak Mampu Menangani Sebuah Kasus Dan Bisa Merujuk Pada Orang Lain Yang Lebih Ahli Pada Bidang Tersebut.
6. Rajin Juga Memperhatikan Kesehatan Diri Sendiri ( Semua Lapisan Tubuh _Pikiran/ Emosi_Fisik_Energy Maupun Jiwa) . Merawat Diri Sendiri, Memperhatikan Kondisi2 Emosinya Dan Fisik nya Tentu.Dalam Dunia Penyembuh Energy Tentunya Rajin Cleansing Lapisan2 Tubuh Akibat Cemaran Negatifitas Pasien. Karena Tidak Sedikit Para Healer Baik Medis Barat Maupun Pengobat Timur Akhirnya Meninggal Karena Sakit Kronis Juga.
7. Tidak Semua Penyakit Itu Karena Medis, Karena Ada Pula Akibat Energy2 Negatif, Pikiran / Emosi / Anxiety, Psikosomasis, Dan KARMA. Ini Perlu Dipahami Oleh Penyembuh. Karena Memberikan Penyembuhan Itu Harus Sejalan Dengan Memberikan Edukasi Serta Kesadaran Untuk Merubah Mindset Pasien.
8. Seorang Penyembuh Juga Mesti Berpikiran Terbuka Dan Berwawasan Luas. Tidak Egois Dan Merasa Paling Benar / Pintar. ( Ini Juga Akan Memperkeruh Lapisan Tubuh Fikiran / Emosi nya) . Dunia Pengobatan Terus Berkembang, Seiring Metoda Baru Serta Teknologi Yang Semakin Canggih. Maka Seorang Penyembuh Juga Harus Upgrade Pengetahuan Serta Kemampuan, Terus Belajar Dan Menambah Wawasan. Agar Tumbuh Menjadi Seorang Advanced Healer ( Penyembuh Yang Mumpuni) .
Menerima Keadaan Sakit Itu _Memahami Penyebab nya _Menjalani Proses Penyembuhan Dengan Sabar _Memperbaiki Diri _Membangun Kesadaran Lebih Baik
Ini Adalah TAHAPAN yang Mesti Di Lakukan Oleh Pasien, Apalagi Bila Penyakit Ini Adalah Buah Karma nya/ Akibat2 Perbuatan nya. ( Bisa Karena Melakukan Korupsi, Sifat Angkuh Dan Sombong nya, Suka Menyakiti Perasaan Orang Lain, Membunuh Orang Lain, Suka Menyalah Gunakan Wewenang, Pemarah, Egois, Dll) .
Ingatlah : Sehat Itu Mesti Menyeluruh _MIND+BODY+SOULS
Dan Semua Pikiran, Perkataan Dan Perilaku Kita Itu Akan Berbuah Karma.
Kalo Memang Ingin Masuk Ke Dunia Healer / Penyembuhan, Jangan Setengah2. Masuk Dan Dalami Serta Sembuhkan Diri Juga, Karena KESADARAN kita Juga Akan Mempengaruhi Orang Lain. Dan Sang Penyembuh Mestinya Memiliki Energy Dan Vibrasi Yang Baik, Buah Dari Kesadaran Yang Baik Pula.
Rahayu Rahayu Rahayu
Yudha ADRB 2024
Comments
Post a Comment